SMP Negeri 2 Bandar Lampung

Jl. Pramuka No. 108 Rajabasa Nunyai Bandar Lampung

PIOUS-SMART-DISCIPLINED

11 Siswa-siswi Raih Prestasi, diserahkan para Upacara Senin 23 Mei 2022

Senin, 23 Mei 2022 ~ Oleh Hendra Darmawan ~ Dilihat 401 Kali

Sejumlah siswa dan siswa SMPN 2 Bandar Lampung kembali meraih prestasi demi mengharumkan nama UPT SMPN 2 Bandar Lampung, prosesi penyerahan piagam dan piala dilakukan pada saat upacara hari Senin 23 Mei 2022 dilakukan langsung oleh Kepala UPT SMPN 2 Bandar Lampung Dr. M. Badrun., M.Ag beserta wakilnya. Berikut nama-nama siswa-siswa peraih prestasi tersebut :

  1. Jesicha Almeira 7.3 ( Juara 2 Olimpiade IPA tingkat nasional Tahun 2022
  2. Saika Aulia Muda 7.5 (Juara 1 kejuaraan Taekwondo SMADAF tingkat provinsi tahun 2022
  3. M. Mahapatih Prawira Putra 7.7 (Juara 1 Solo Song Smanda Olympic tingkat nasional tahun 2021
  4. Fakhira Zalfa Edrika 7.8 (Juara 1 Lomba Matematika (POSN) tingkat nasional tahun 2022
  5. Fatiha Shofa Salsabila 7.9 (Juara 1 Open Saburai Turnamen Cup Ke XII taekwondo tingkat provinsii tahun 2022
  6. Abdullah Al-Farizi 8.1, Lulu Ivania Hakari Syafari 8.11, Claudya Cinta Chikasya 8.11 (Juara 3 Lomba LCT Astronomi OAIL ITERA tingkat nasional tahun 2021
  7. Alfawwaz Naiki Chandito 8.9 (Juara 2 Lomba taekwondo under 34 Kg Danlanal Cup 4 tingkat provinsi Lampung tahun 2021
  8. Muhammad Fakhri Zahwan 8.9 (Juara 1 lomba taekwondo under 55 kg pemula putra liga pelajar tingkat provinsi tahun 2022
  9. Claudya Cinta Chikasya 8.11 (Juara 2 Olimpiade Matematika IMC (Indonesia Mathematic Competition) tingkat nasional tahun 2021

Selamat untuk para juara, semoga SPANDA selalu jaya, amin.

KOMENTARI TULISAN INI

  1. TULISAN TERKAIT
...

ABDUL KHANIF, M.Pd.

Dengan mengharap ridho dan rahmat Allah SWT, membangun generasi bangsa berprestasi dan berakhlak mulia. Para pengunjung yang dirahmati Allah SWT,…

Selengkapnya

JAJAK PENDAPAT

Bagaimana tampilan web site ini menurut anda ?

LIHAT HASIL